Rabu, 13 Mei 2015

Orang - orang yang mendapat penghasilan tertingggi dari blog



Orang -  orang  yang mendapat  penghasilan tertingggi dari blog

1.    Pat Flynn ( blog : Smartpassiveincome.com )
Smartpassiveincome.com memperoleh pendapatan sebesar $153,397.47 pada bulan maret 2015. Pemilik Blog ini adalah  Pat Flynn. Siapakah Pat ? Ini dia Pat berdasarkan blog nya :
“ saya berusia 30 tahun dari California Selatan yang mencari nafkah dari internet.  Saya menganggap dirikulah orang paling beruntung di bumi ini.
Saya tidak menang lotere. Saya tidak punya mobil yang saya inginkan, dan saya bukan seorang milioner. Apa yang saya punya adalah istri yang cantik, dua anak yang yang saya sayangi, teman – teman yang baik, dan dan pekerjaan yang mengizinkan saya menghabiskan waktu bersama mereka.”
Pat menulis sebanyak 5 sampai 10 postingan setiap bulan. Sebelum full time ngeblog, Pat bekerja sebagai kepala di perusahaan arsitektur. Yang penting diketahui bahwa tentang Pat adalah keterbukaannya. Anda dapat membaca tentang perjalanannnya dan apa yang dia lakukan untuk mendapat penghasilannya di smartpassiveincome.com.
Data penting
Ini adalah data penting mengenai blog Pat smartpassiveincome.com
·            Alexa Traffic Rank: 6897
·            Alexa Traffic Rank in US: 5,563
·            Sites Linking In (according to Alexa): 4593
·            Domain Authority (DA): 72/100
·            No of pages indexed in Google: 4300
·            Twitter Followers: 110K
·            Facebook Likes: 100,964
·            Pat Flynn in Google + Circles: 20578
·            Email Subscribers: 75000
Pat menawarkan ebook panduan dan artikel mingguan bagi pelanggan emailnya yang terdapat di blognya. Lebih dari 75.000 orang berlangganan “eBook cara jitu”dan menerima artikel mingguan dengan bisnis online exclusive dan tips nge blog.
Pendapatan pada bulan Maret 2015 $153,397.47
Asal pendapatannya :
·            Pendapatan afiliasi: $117,313.32
·            Penjulan produkn: $2,617.47
·            SecurityGuardTrainingHQ.com: $3,379.00
·            FoodTruckr.com: $1,614.83
·            Aplikasi: $935.27
·            CreateaClickableMap.com: $649.35
·            Penjualan eBook ‘Let Go‘: $312.13
·            Ask Pat Podcast Sponsorship: $5,690.50
·            SPI Podcast Sponsorship: $16,132.00
·            Smart Podcast Player: $4,575.00


2.    Lindsay dan Bjork (alamat blog : Pinchofyum.com)
Pinchofyum.com  adalah blog tentang makanan yang dimiliki oleh suami istri Lindsay dan Bjork. Blog ini memperoleh pendapatan total $25,364.51 bulan maret 2015. Lindsay adalah seorang guru , penyayang anjing,  dessert eater  dari Minnesota yang menghendel bagian penulisan, fotografi dan masakan  sementara teknik dan pemasaran bagian dari suaminya Bjork. Mengapa terjun nge blog? Baiklah ini alasan yang diberikan oleh Lindsay
Ada banyak dari proses ini yang sangat berarti dan berharga bagi saya
·           Sharing makanan enak dengan pecinta kuliner lainnnya
·           Membantu orang lain memulai blognya
·           Berbagi tips fotografi dalam eBook fotografi kuliner
·           Mengembangkan blog menjadi sumber penghasilan
·           Menunjukkan bagi orang lain bagaimana mereka melakukan hal yang sama yaitu melaporkan penghasilan bulanan mereka
Plus manfaat yang besar dari penghasilan yang kami peroleh dari blog ini yang membantu kami tahun ini hidup dan bekerja di Filipina
pinchofyum.com secara berkala memposting di blognya sekitar 25 sampai 30 postingan setiap bulannya dan memanjankan pembaca blognya. Psotingan blog selalu di sertai foto  dan resep. Jelas bahwa dari kualitas yang dilakukan oleh timnya membuat blog nya tetap  hidup.
Data penting
Ini adalah data penting mengenai blog pinchofyum.com
·            Alexa Traffic Rank: 17658
·            Alexa Traffic Rank in US: 5853
·            Sites Linking In (according to Alexa): 3898
·            Domain Authority (DA): 63/100
·            No of pages indexed in Google: 894
·            Twitter Followers: 7874
·            Facebook Likes: 39260
·            Lindsay Ostorm in Google + Circles: 4432
·            Feedburner Readers: NA
·            Email Subscribers: NA
Asal  penghasilan
·            BlogHer – $1,270.55
·            Tasty Food Photography – $4,927.10
·            Bluehost – $8,165.00
·            Google AdSense – $408.61
·            sovrn – $7,314.83
·            Elegant Themes – $315.50
·            Sponsored Posts/Speaking – $1,200
·            Genesis Theme – $1,014.15
·            Yellow Hammer Media – $4,044.76
·            Photo Licensing – $500.00
·            Ziplist – $881.74
·            The Blogger Network – $692.20
·            Gourmet Ads – $946.21
·            Amazon Associates – $347.42
·            The Creamy Cauliflower Sauce eCookbook – $279.00
·            Everyday Healthy eCookbook – $570.00
·            How to Monetize Your Food Blog eBook – $75.00
·            Federated Media – $393.77

3.    Harsh Agrawal (alamat blog: Shoutmeloud.com)
Shoutmeloud.com adalah milik dari seorang blogger dari India yang beralih dari insyinur yaitu Harsh Agrawal. Shoutmeloud.com memperoleh pendapatan  $15313.41di bulan maret 2015. Shoutmeloud.com dimulai dari tahun 2008 dan akhir – akhit atahun ini tumbuh dan menjadi salah satu blog yang terkenal. Hars menyukai komputer dan teknologi, dia sukses mengubah hobinya full time membawa saluran pendapatan.
Menurut Harsh :
Saya seorang manusia nomal yang hidup yang sangat full, mencintai traveling dan tak kenal susua dalam hidup ini. Saya suka berbicara memasarkan barang , solopreneurship, dan hidupdalam seni. Saya mempunyai jaringan blog yang  dibawah brand utama “ShoutDream” dan saya blog kegemarannaya. Adapaun ShoutMeloud.con adalah berbagi tips dan lama saya belajar tentang ngeblog dan car memporoleh pendapatan online. Saya tidak berjanji kamu akan kaya dalam semalam, saya bersumpah bahwa kamu akan memperoleh pendapatan yang bagus, jika kamu menjadi seorang blogger. Jika kamu mempunyai keahlian menulis, keinginan untuk belajar sebuah mimpi akan membawa perubahan, dan paling penting jika kami ingin menjadi bos , ShoutMeLoud adalah tempat yang paling tepat untuk memulainya.
Hars menulis topik – topik yang berbeda seperti tips, teknolgi  terbaru yang lagi tren, cara menghasilkan uang  secara online, linux dan juga penawaran layanan kostum wordpress. Frekuensi postingan di shoutmeloud.com berkisar 30 sampai 40 postingan perbulan dan dia sangat populer di media sosial
Data penting
Ini adalah data penting mengenai shoutmeloud.com
·            Alexa Traffic Rank: 2713
·            Alexa Traffic Rank in IN: 281
·            Sites Linking In (according to Alexa) : 2347
·            Domain Authority (DA): 53/100
·            No of pages indexed in Google: 2670
·            Twitter Followers: 7429
·            Facebook Likes: 63243
·            shoutmeloud.com in Google + Circles: 415,460
·            Feedburner Readers: 15592
·            Pelanggan l Subscribers: 327,000

Asal Pengadapatann
·            Google Adsense: $593
·            Direct Ad sales: $1433.70
·            ShoutMydomain: 704.8
·            Affiliate Marketing Income: 5886.93
·            Blog Consultancy: $1147
·            WordPress Theme Design: $716
·            WordPress SEO: $1147
·            Elegant themes : $79.50
·            Sponsored Post: $2006.3
·            Tweet Adder Program: $400.45

4.    Matthew Woodward (Alamat blog : MatthewWoodWard.co.uk)
Blog Matthew Woodward adalah blog marketing intenet yang membantu orang – orang belajar Seo, menaikkan trafik dan penjualan.
Jika anda berjuang untuk mendapat uang dari blog, MatthewWoodWard.co.uk adalah tempat yang benar untuk anda untuk memulainya , dimana Matthew menyediakan beberapa penjelasan yang  nyata untuk membuat websitemu dalam dalam rangking di pencarian gogole dan dia juga berbagi cara – cara menghasilkan uang dari blogmu. Umumnya dia memposting setiap minggu, meskipun dia  tidak begitu mempunyai jadwal memposting , tetapi dia biasanya sangat detail dan melampirkan banyak penjelasan yang menampilkan gambar.
Blognya juga menerima penghargaan besar diantaranya
·            HubSpot Top 5 Internet Marketing Blog March 2015
·            UK Blog Awards 2014 Digital & Technology Highly Commended
·            Affiliate Summit Best Affiliate Blog 2013
·            Technorati Top 100 Business Blog July 2013
·            The Best Of Search Engine Journal 2012
·            ProBlogger One To Watch 2013
·            Unbounce Top 75 Internet Marketing Blogs
Matthew WoodWard  yang berumur 26 tinggal di barat daya Inggris menghabiskan waktunya sebagai blogger
Asal pendapatannya
·            AfterOffers – $179.50
·            Ahrefs – $513.59
·            Blog Advertising – $1860.77
·            GSA Captcha Breaker – $119.47
·            GSA Search Engine Ranker – $321.11
·            JustHost – $240.00
·            Kontent Machine – $597.01
·            LeadPages – $247.80
·            LinkEmperor – $259.05
·            LongTailPro – $103.16
·            OneHourIndexing – $260.99
·            SEO Powersuite – $341.46
·            Traffic Planet Hosting – $550.12
·            Tweet Attacks Pro – $310.94
·            Ultimate Demon – $298.26
·            Other Income – $6,403.70
Total pendapatan di bulan maret  2015: $12,215.22

5.    Anil Agarwal (alamat blog : Bloggerspassion.com )
Anil memang pantas mendapat penghasilan dari blognya meskipun awalya dia tidak mempublikasikan penndapatannya secara berkala tetapi dia memperoleh pendapatan total $1284.22 dibulan mater 2015. Ani Agarwal adalah seorang SEO profesional dari India dan telah lama nge blog dan ini beberapa informasi dari blognya:
Bloggerpassion.com dimulai tanggal 01 januari 2010 . Blognya memulai berbagi tips blogging dan membantu orang – orang menjadi blogger yang sukses. Blogging adalah seni dan semakin banyak yang kamu kerjakan, kamu akan merasa sempurna
Motif utama latar belakang Bloggerpassion adalah hanya membantu blogger baru dan membantu mereka untuk mempromosikan blognya atau menghasilkan uang dengan cara yang bervariasi. Blogging dengan serius memang tidak mudah dan membutuhkan panduan sehingga dapat menjelajah lebih jauh.
Anin memposting artikel secara berkala sekitar 20 sampai 30 artikel dalam sebulan. Postingannya bergiliran dari tips nge blog, SEO, marketing sosail media, menghasilkan uang secara online, web hosting, afiliasi marketing, tips wordpress dan juga membantu blogger muda dan dalam menset blog wordpress
Data Statistik
·            Alexa Traffic Rank: 24115
·            Alexa Traffic Rank in IN: 2346
·            Sites Linking In (according to Alexa) : 455
·            Domain Authority (DA): 40/100
·            No of pages indexed in Google: 751
·            Twitter Followers: 17500
·            Facebook Likes: 8997
·            Bloggerspassion.com in Google + Circles: 274
·            Feedburner Readers: NA
·            Email Subscribers: 900
Pendapatan
Hosting Affiliate Sale: $1080
Tweet Adder: $70.22
Woo Themes: $70
Elegant Themes: $64
Jadi total pendapatan bulan Maret 2015  $1284.22